Pages

Tuesday, March 10, 2015

Panduan Android 4 4 KitKat Gratis Di Google Play Books

Panduan Android 4.4 KitKat Gratis Di Google Play Books -- Google hari ini telah menerbitkan buku digital Panduan Android 4.4 KitKat gratis di Google Play Books. Buku digital ini baik sekali bagi para pengguna gadget yang telah menggunakan Android KitKat, seperti Nexus 5.

Dengan buku panduan ini, memungkinkan para pengguna untuk mengetahui berbagai fitur baru pada Android 4.4 KitKat dan bagaimana cara menggunakannya di perangkat mereka dengan baik dan benar.

Panduan Android 4.4 KitKat Gratis Di Google Play Books

Buku digital panduan Android 4.4 KitKat yang mencakup 58 halaman lebih dapat dibaca melalui layar smartphone atau tablet Android.

Bagi Anda yang memerlukannya, bisa men-download buku digital Panduan Android 4.4 KitKat ini dari Google Play Books secara gratis.

Download Gratis Panduan Android 4.4 KitKat

Selamat mendownload dan semoga bermanfaat :)

Last posting : 11 Alasan Anda Harus memilih Android 4.4 Kitkat

Related Posts by Categories

0 comments:

Post a Comment